A.
KOMPETENSI INTI
Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
B.
KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengidentifikasi bunyi kata, frasa, dan kalimat bahasa Arab yang berkaitan dengan : رأس
السنة الهجرية baik secara lisan maupun tertulis.
3.2 Melafalkan bunyi huruf, kata, frasa, dan kalimat bahasa
Arab
yang berkaitan dengan:
رأس
السنة الهجرية
3.3 Menemukan makna atau
gagasan dari ujaran kata, frasa, dan kalimat bahasa Arab yang berkaitan
dengan:
رأس
السنة الهجرية
.
C. TUJUAN
PEMBELAJARAN
1. Mengulangi yang
diperdengarkan dengan makhraj dan intonasi
yang benar yang berkaitan dengan : رأس السنة
الهجرية
2. Membaca kata, frasa, dan kalimat bahasa Arab dengan makhraj dan
intonasi yang benar tentang: رأس السنة الهجرية
3. Menyebutkan gambaran umum isi
رأس
السنة الهجرية
D.
MATERI: رأس
السنة الهجرية
E. PROSES
PEMBELAJARAN
1.
Menyimak
tanpa melihat buku
Guru meminta siswa
untuk menutup buku pelajaran.
Guru: استمع جيدا , dengarkan
baik-baik!
Guru membaca materi
hiwar atau memutar rekaman, dan semua siswa mendengarkannya dengan penuh
perhatian. Kegiatan ini dapat dilakukan lebih dari satu kali.
2.
Menyimak
sambil melihat buku
Guru meminta siswa
untuk membuka buku pelajaran.
Guru: استمع جيدا , dengarkan
baik-baik!
Guru membaca materi
hiwar atau memutar rekaman, dan siswa semua mendengarkannya sambil melihat
materi pelajaran.
3.
Menyimak
dan pengulangan secara klasikal
Guru membaca hiwar
ungkapan pertama, lalu berisyarat dengan tangan atau mengatakan, جميعا , maka semua siswa mengulangi bacaan guru. Demikian
selanjutnya, semua siswa mengulangi ungkapan demi ungkapan yang dibacakan guru
sampai dengan ungkapan terakhir.Pengulangan dapat dilakukan dua kali.
4.
Menyimak
dan pengulangan secara kelompok dan atau individual
Guru membaca hiwar
ungkapan demi ungkapan, seperti langkah 3 dan diikuti siswa perkelompok
(setelah kelas dibagi menjadi beberapa kelompok, tiap kelompok sebaiknya diberi
nama kelompok). Bila masih ada waktu, guru meminta beberapa orang siswa satu
persatu, dengan mengatakan: والآن أنت!, untuk
mengulangi ungkapan-ungkapan itu, sebagian atau semuanya.
5.
Membaca
nyaring secara klasikal dan kelompok
Guru meminta kelompok
secara berpasangan membaca Tanya jawab dalam hiwar, tanpa diberi contoh
terlebih dahulu oleh guru. Masing-masing kelompok memerankan satu peran.
المفردات والعبا رات
1.
Menyimak
Guru meminta siswa
untuk membuka buku
pelajaran.
Guru: استمع جيدا , dengarkan
baik-baik!
Guru membaca
mufradat ungkapan demi ungkapan dan siswa semua mendengarkannya sambil melihat
materi pelajaran.
2.
Menyimak
dan pengulangan klasikal
Guru: استمع جيدا , dengarkan
baik-baik!
Guru membaca mufradat
Guru berisyarat
dengan tangan atau mengatakan, جميعا , maka semua siswa
mengulangi bacaan guru. Demikian selanjutnya, semua siswa mengulangi mufradat
demi mufradat yang dibacakan guru sampai dengan mufradat terakhir.
3.
Membaca
nyaring individual
Guru meminta
beberapa orang siswa satu persatu, dengan mengatakan kepada siswa pertama أنت يا ..........اقرأ هذه المفردات , untuk membaca mufradat, selanjutnya kepada siswa yang lain !والآن أنت اقرأ atau والآن أنت!. Setiap siswa membaca sebagian mufradat atau semuanya.
4.
Penjelasan
makna
Guru menjelaskan
makna tiap mufradat dengan teknik (uslub) yang sesuai, umpamanya dengan sampel,
‘konteks’, teknik tanya jawab dan isyarat (menunjuk) .Untuk memastikan
pemahaman siswa, dapat digunakan terjemah.
تَبَادَل
الأَسْئِلَة وَالأَجْوِبَة عَنِ السَّاعَة مَعَ صَدِيْقِك !
1.
Guru meminta siswa untuk memperagakan hiwar yang ada pada tadrib ini secara
bergantian.
2.
Kegiatan tadrib hiwar ini juga bisa dilakukan dengan meminta siswa
melakukan hiwar dengan teman sebangkunya.
تدريبات على المفردات
تدريب (1) : تَبَادَل الأَسْئِلَة
وَالأَجْوِبَة مَعَ زَمِيْلِك !
1.
Guru
meminta siswa untuk memperagakan hiwar yang ada pada tadrib ini secara
bergantian.
2.
Kegiatan
tadrib hiwar ini juga bisa dilakukan dengan meminta siswa melakukan hiwar
dengan teman sebangkunya.
تدريب (2) : صِلْ بَيْنَ
العِبَارَاتِ الآتِيَة وَبَيْنَ الكَلِمَات مِنَ الصُّنْدُوْق !
1.
Siswa
membaca dalam hati materi tadrib beserta kata-kata yang terdapat dalam kotak.
2. Guru meminta seorang siswa untuk menjawab dua tiga tadrib.
3. Bila jawaban siswa tersebut salah, maka kesempatan menjawab diberikan
kepada siswa lain.
4. Jika tidak ada siswa yang memberikan jawaban yang benar, maka jawaban
diberikan oleh guru sendiri.
5. Kegiatan dilanjutkan dengan cara di atas sampai tedrib terakhir.
No comments:
Post a Comment